Pages

06 Oktober 2011

MENERIMA KRITIK

Ada cara pasti yang bisa digunakan untuk menghindari kritik,yaitu jangan melakukan apapun,jangan memiliki apapun dan jangan jadi apa-apa.

Setiap orang,sekalipun mereka yang berbakat,sampai taraf tertentu dihantui oleh rasa takut akan kritik dan opinni public.Ketika kesadaran akan ketakutan muncul dalam kehidupan setiap orang,maka kita seringkali cenderung membiarkan rasa takut tersebut menghancurkan rasa percaya diri kita.

Menyerah pada emosi dasar manusia ini,yang hanya ada dalam pikiran,sama dengan mengurangi separo dari kebijaksanaan.Dia akan mengatur kita layaknya tiran,menutupi penalaran logis kita,member bakat kita,memuntungan keputusan dan tindakan dan menghambatan perkembangan.Ia akan menjadikan segala sesuatunya lebih buruk daripadanya sesungguhnya.

Ketika tidak bisa bertahan dalam hal apapun,maka orang yang berhenti berusaha tidak bisa bertahan dalam segala hal.Satu ketidakmauan dalam suatu tindakan akan menular ke tindakan yang lain dan kemudian semua kerakternya.Di mana kelesuan telah menjadi sifat dasar kedua,akan berubah menjadi penonoton yang diam.Menyia-nyiakan semua kesempatan,hal itu sama dengan dia menghambat kemajuan.

Kepercayaan diri merupakan sebuah kualitas yang tdak menyukai berbagai macam hal yang bisa menghambat kemajuan.Didorong oleh keberhasilan personal,rasa percaya diri mampu menggerakkan orang yang diam dan tepukan tangan yang diberikan pada keberhasilan pertama akan mengarah ke keberhasilan yang lainnya,dari suatu kesempatan yang besar ke yang lebih besar lagi.

Jika rasa percaya diri yang menjadikan hal kecil menjadi bersinar dan benar-benar bersinar hingga dapat membantu orang yang bodoh dan sederhana,maka seberapa besar bantuan yang akan didapat oleh mereka yang pemberani?.
The Power Of Success : Jonatan Saturo
Gambar:ummunadifa.blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar